Tips Mengobati Stres Pekerjaan

Tips Mengobati Stres Kerja – Terkadang tekanan di dalam pekerjaan bisa menjadi sebuah tantangan yang memotivasi. Tapi, tentu ada saatnya kita berada di puncak tekanan yang akhirnya menimbulkan stres kerja. Kita akan membahas cara mengatasi stres kerja,  jadi, tidak perlu menghindar atau justru tenggelam lebih jauh dalam tekanan.

Tips Mengobati Stres Pekerjaan Stress adalah keadaan jiwa yang paling populer di abad ini. Coba anda ingat-ingat kembali berapa banyak orang yang anda jumpai mengatakan bahwa mereka sedang mengalami stress atau mungkin anda sendiri sedang mengalaminya?

Stress menghadapi pekerjaan, bukan suatu penyakit, tetapi jika anda tidak dapat mengatasinya dalam waktu tertentu, anda akan terkena banyak masalah kesehatan.

Baca :

Tips cara kiat mengatasi stres di tempat kerja perlu diketahui dan dipahami dengan baik dalam rangka agar pekerjaan berjalan dengan baik dan terselesaikan dengan baik pula.

Penyebab stress karena pekerjaan bisa di picu oleh beberapa faktor. Diantaranya adalah oleh karena beban kerja yang berlebihan dan juga lingkungan suasana tempat kerja yang kurang kondusif. Dan juga karena faktor kurang dukungan dari atasan tempat pegawai atau pekerja itu sendiri.

Akibat pengaruh dampak stres dan depresi terhadap kesehatan kita sedikit demi sedikit tentunya akan mempengaruhi derajat dan tingkat Kesehatan baik itu kesehatan fisik maupun kesehatan psikologis mental seseorang dalam bekerja.

Jangan Biarkan Stres Kerja Hambat Kebahagiaan Anda

Tanda gejala stres karena pekerjaan dapat diketahui dan dikenali oleh kita diantaranya adalah antara lain kurang konsentrasi, timbul ketegangan dan kecemasan dalam bekerja, perubahan suasana hati, cepat emosi oleh karena hal-hal yang kecil di dalam kantor dan sebagainya.

Agar stres tidak hadir terus-menerus dan membuat Anda lupa bahagia, simak beberapa tips menghilangkan stres kerja di bawah ini.

Lupakan pekerjaan sejenak
Beban atau target pekerjaan tidak jarang membuat seseorang menjadi stres. Bahkan tidak jarang, hal ini dapat melebar dan menimbulkan masalah lain di kehidupan pribadi. Jika Anda merasa diri Anda sudah berada di tahap ini, cobalah untuk mengistirahatkan diri Anda sejenak. Lupakan pekerjaan sejenak dan carilah hiburan yang dapat membuat Anda tertawa. Tertawa dapat memberikan dampak positif bagi tubuh dan jiwa Anda.

Curhat Dengan Teman Kantor
Berbicara tentang masalah-masalah pekerjaan di kantor dengan teman atau pun sahabat yang dipercaya akan membantu mengurangi rasa tingkat stress karena pekerjaan yang kita lakukan.

Ketika sedang stres maka naluri untuk menyendiri biasanya akan muncul. Padahal dalam hal menghadapi stres karena kerja hal terbaik yang bisa kita lakukan alam rangak mengatasi tekanan adalah dengan tidak memendamnya.

Maka bercerita mengenai masalah kita kepada orang yang dipercaya, dengan begitu beban pun akan sedikit terlepas dan kita akan bisa dibantu dengan solusi pemecahannya sekaligus dari rekan kerja kita tersebut.

Lakukan beberapa kali break untuk beberapa menit selama anda bekerja. Santai dan JANGAN MELAKUKAN APAPUN. Ambil nafas dalam-dalam.

Buatlah Tempat Kerja Yang Nyaman

Kondisi tempat kerja yang tidak nyaman seperti tempat kerja yang berantakan, panas dan bau akan semakin menambah beban otak saat menyelesaikan suatu tugas/pekerjaan yang akhirnya menjadi salah satu pemicu tingkat stres yang tinggi di tempat kerja. Oleh karena itu, aturlah tempat kerja kamu agar kamu tidak merasa cepat bosan dan stres.

Ketika seseorang mengalami stress, suatu reaksi yang alamiah jika orang tersebut kemudian melampiaskannya dengan mengkonsumsi banyak makanan. Perlu anda ketahui bahwa mengkonsumsi makanan yang mengandung karbohidrat tinggi dapat meningkatkan kadar insulin di dalam tubuh, dimana insulin ini dapat membuat tubuh menjadi cepat lelah dan mood anda menjadi jelek.

Ketahuilah bahwa setiap orang mempunyai kecendrungan untuk mengalami stress dengan cara yang berbeda. Sebetulnya mengendalikan stress tidak sesulit seperti yang dipikikan, ini hanya masalah bagaimana kita melihat sesuatu dari sudut yang berbeda. Membaca dan mengikuti tips-tips atau teknik-teknik mengendalikan stress juga akan sangat membantu kita.

Tinggalkan Balasan